-->

Daftar Alamat dan Nomor Telepon Rumah Sakit di Kota Padang Sumatra Barat

Daftar Alamat dan Nomor Telepon Rumah Sakit di Kota Padang Sumatra Barat
Daftar Alamat dan Nomor Telepon Rumah Sakit di Kota Padang Sumatra Barat
Informasi Daftar Alamat dan Nomor Telepon Rumah Sakit di Kota Padang Sumatra Barat - Kota Padang merupakan kota terbesar di pantai barat Pulau Sumatra sekaligus ibu kota dari provinsi Sumatra Barat, Indonesia. Kota Padang merupakan pintu gerbang barat Indonesia dari Samudra Hindia. Wilayah administratifnya memiliki luas 694,96 km² dengan kondisi geografi berbatasan dengan laut dan dikelilingi perbukitan dengan ketinggian mencapai 1.853 mdpl.

Fasilitas kesehatan di Padang terdiri dari beberapa rumah sakit swasta dan umum serta puskesmas yang tersebar di area kota.  Selain rumah sakit dan puskesmas, terdapat juga tempat dokter praktek yang membuka paktek di rumahnya masing-masing. Rumah sakit yang terdapat di Padang juga ada yang sudah bekerja sama dengan BPJS Kesehatan.
rumah sakit di kota padang

Berikut di bawah ini kami cantumkan daftar rumah sakit yang terdapat di Padang lengkap dengan alamat, nomor telepon, fax, email, dan tipe rumah sakit. Tipe rumah sakit yang terdapat di Kota tersebut, diantaranya tipe A, B, C dan D.

Daftar Alamat dan Nomor Telepon Rumah Sakit di Kota Padang Sumatra Barat


1). RSUP Dr. M. Djamil
Tipe: A
Alamat: Jl. Perintis Kemerdekaan Padang
No. Telepon: 0751-32371
Fax: 0751-32371
Email: rsupdjamil@yahoo.com
Website: http://www.rsdjamil.co.id/
Website: http://www.rsdjamil.co.id/

2). RS Tk III Reksodiwiryo Padang
Tipe: C
Alamat: Jl. Dr Wahidin No.1,Padang
No. Telepon: 0751-23312
Fax: 0751-31003
Email: rumahsakittentarareksodiwiryo@yahoo.co.id

3). RS Umum Yos Sudarso
Tipe: C
Alamat: Jl. Situjuh No. 1,Padang
No. telepon: 33230 / 33231
Fax: 31811
Email: rsyos@yahoo.co.id

4). RS Umum Islam Ibnu Sina
Tipe: C
Alamat: Jl. Gajah Mada Gunung Pangilun Padang
No. Telepon: 0751-444712
Fax: 0751-443115
Emamil: rsiibnusina_padang@yahoo.co.id

5). RS Umum Aisyah
Tipe: D
Alamat: Jl. H.Agus Salim No.6,Padang
No. telepon: 0751-23843
Fax: 0751-30639
Email: rsuaisyiyahpadang@gmail.com
Website: rsuaisyiyahpadang.com

6). RS Bhayangkara Padang
Tipe: D
Alamat: Jl. Jati No.I Padang
No. Telepon: 0751-22397
Fax: 0751-22270
Email: rsbpadang@yahoo.com

7). RS Bersalin Sari
Tipe:
Alamat: Jl. Belakang Olo No.49,Padang

8). RS Jiwa Puti Bungsu
Tipe: C
Alamat: Jl. H.Agus Salim No.36 Padang
No. Telepon: 0751-25619
Fax: 0751-31542
Email: rsj.putibungsu_01yahoo.co.id

9). RS Bersalin Bunda Padang
Tipe:
Alamat: Jl. Gajah Mada No.35,Padang
No. Telepon: 7055995
Fax: 7054716
Email: rsiabunda_pdg@yahoo.co.id

10). RS Umum Selaguri
Tipe: D
Alamat: Jl. A.Yani No.26,Padang
No. Telepon: 33010
Fax: 840051
Email: rs_selaguri@rocketmail.com

11). RS Umum Semen Padang Hospital
Tipe: C
Alamat: Jl. By Pass KM 7 Kelurahan Pisang Kecamatan Pauh
No. Telepon: 0751-777888
Fax: 0751-4782990
Email: rssemenpadang@yahoo.com
Website: semenpadanghospital.co.id

12). RS Jiwa Prof.Dr. Hasan Basri Saanin Datuk Tan Pari
Tipe: A
Alamat: Jl. Raya Ulu Gadut,Padang
No. Telepon: 0751-72001
Fax: 0751-71379
Email: rsjhbsaanin@yahoo.co.id
Website: http://www.rsjhbsaanin.sumbarprov.go.id

13). RS Bersalin Lenggogeni
Tipe:
Alamat: Jl. Purus II No.1,Padang
No. Telepon: 075133777

14). RS Khusus Bedah Ropanasuri
Tipe: C
Alamat: Jl. Aur No.8,Padang
No. telepon: 0751-31938
Fax: 0751-25735
Email: rskbropanasuripadang@gmail.com

15). RS Umum Daerah dr. Rasidin Padang
Tipe: C
Alamat: Jl. Air Paku Sei.Sapih Kec.Kuranji,Padang
No. Telepon: 0751-499158
Fax: 0751-495330
Email: rsuddrrasidin2017@gmail.com
Website: www.rsudrasidinpadang.com

16). RS Umum Citra Bunda Medical Center Padang
Tipe: C
Alamat: Jl. Proklamasi No 37 Padang
No. Telepon: 0751-23164
Fax: 0751-23200
Email: rsucbmc@gmail.com
Website: rscbmc.co.id

17). RS Bersalin Tiara Anggrek
Tipe:
Alamat: Jl. Adinegoro No 27 Padang
No. Telepon: 0751-480588
Email: ta_medical@yahoo.co.id

18). RS Khusus Gigi dan Mulut Baiturrahmah
Tipe: B
Alamat: Jl. Raya by Pass KM.14 Sei Sapih Padang
No. Telepon: 08117038000
Website: http://rsgm.unbrah.ac.id

19). RS Ibu dan Anak Siti Hawa
Tipe: C
Alamat: Jl Parak Gadang Raya No 35 A Padang
No. telepon: (0751) 841251
Fax: (0751) 31712

20). RS Islam Siti Rahmah
Tipe: C
Alamat: JL.Raya by Pass KM 15 Air Pacah Padang
No. Telepon: 0751-463059
Fax: 0751-463531
Email: admin@sitirahmahhospital.com
Website: www.sitirahmahhospital.com

21). RS Khusus Mata Padang Eye Center
Tipe: C
Alamat: Jl.Pemuda No 53 C - D Padang
No. Telepon: 0751-30094
Fax: 0751-30098
Email: rs_pec@yahoo.co.id

22). RS Khusus Mata Regina Eye Center
Tipe: C
Alamat: Jl. H. Agus Salim No. 11A Padang
No. telepon: 0751-810456
Fax: 0751-25503
Email: reginacahayainsani@yahoo.co.id

23). RS Ibu dan Anak Cicik
Tipe: C
Alamat: Jl. Dr.Sutomo No 94 Padang
No. Telepon: 0751-38846
Fax: 0751-841286
Email: rsbcicik@gmail.com
Website: www.rsiacicik.com

24). RS Ibu dan Anak Mutiara Bunda
Tipe: C
Alamat: Jl. S. Parman No.142 Padang
No. telepon: (0751) 7054076
Email: mutiarabundarsb@yahoo.com

25). RSU Hermina Padang
Tipe: C
Alamat: Jl Khatib Sulaiman RT 001 RW 012 Kelurahan Gunung Pangilun Kecamatan Padang Utara Kota Padang
No. Telepon: 07518972525

26). RS Umum Naili DBS
Tipe: C
Alamat: JL.RATULANGI NO.24 RT.001 RW.008 KELURAHAN KAMPUNG JAO KECAMATAN PADANG BARAT
No. Telepon: 0751-8951900
Fax: 0751-8951902
Email: rs.nailidbs@gmail.com

27). RS Khusus Bedah Kartika Docta
Tipe: C
Alamat: Jl. Gajah Mada No.14 Gunung Pangilun Padang
No. Telepon: 0751 4481278
Email: info@kartikadocta.com
Website: www.kartikadocta.com

28). RS. Universitas Andalas
Tipe: c
Alamat: Kompleks kampus Unand, Limau Manis, Kec. Pauh, PADANG
No. Telepon: 07514761008
Fax: 07514761008
Email: rs.unand2016@gmail.com
Website: www.rsp.unand.ac.id

29). RS Ibu dan Anak Restu Ibu
Tipe: C
Alamat: Jalan Terandam nomor 5-7 Padang
No. Telepon: 0751810756
Fax: 075131743
Email: restuibu_padang@yahoo.co.id